Review Apple Authorized Service Centre di Jakarta : November 2022

Review Apple Authorized Service Centre di Jakarta : November 2022

APPLE AUTHORIZED SERVICE CENTRE DI JAKARTA.

Hallo ZappleFriends, 
Dengan ketatnya peraturan pemerintah agar tidak terjadinya sampah barang elektronik maka dibuatnya peraturan untuk mendaftarkan serial gadget kita agar dapat di verifikasi dengan nomor handphone sehingga dapat meminimalisir adanya mubazir penggantian barang eletronik yang masih layak pakai. Kebanyakan masyarakat kita merasa sangat kerepotan dengan adanya program ini, maka dari itu ZappleTeams memberikan rekomendasi official store khusu brand Apple jika ingin mengganti gadgett kita dengan yang baru tanpa perlu takut palsu dan tidak terdaftar di IMEI. Kalian juga bisa kunjungi Zapplerepair untuk service berbagai unit khususnya apple dan surface dengan pelayanan yang ramah. 

1. iBox

iBox adalah Reseller terkemuka Produk Premium Apple di Indonesia yang mengkhususkan diri dalam menawarkan produk-produk Apple dan berbagai macam aksesoris pelengkap, software dan lainnya. iBox menawarkan one-stop Apple digital lifestyle shopping. Pelanggan dapat menikmati pengalaman belanja yang interaktif di mana mereka dipersilahkan untuk menyentuh, merasakan dan menguji berbagai produk Apple terbaru. iBox menyediakan training dan hands-on coaching untuk semua produk dan software Apple. Selain itu, Apple Premium Service Provider memberikan layanan after-sales yang sangat baik dengan memberikan panduan dan bantuan bagi pengguna Apple. iBox melayani pengiriman dengan menggunakan JNE, Sicepat, RDX, memilliki garansi resmi dan menangani repair. Selain menggunakan ekspedisi, iBox juga melayani pengambilan dan pengantaran barang yang mencakup beberapa area serta memberikan informasi mengenai tempat terdekat dengan tempat tinggal kita.

Berikut data informasi yang ZappleTeams kumpulkan tentang iBox :

Alamat              : Menteng Central, Jl. HOS Cokroaminoto 78 (Next Satay House), Menteng, Jakarta Pusat, 10350
Jam operasi      : senin – sabtu pada pukul 10.00 – 19.00
Nomor telepon  : (021) 3921818 / 0818-08260389 (Whatsapp Only)
Official Website : ibox.co.id
Rating Google : 3.5  (696 ulasan google) (Last view on Nov, 11 2022)
Berdasarkan ulasan pada google review kami mendapati data review seperti berikut : 

Kelebihan : Pelayanan antri di store terkoordinasi dengan baik karena menggunakan sistem barcode serta dapat claim garansi (walaupun butuh peninjauan lebih lanjut sebelum garansi dapat di claim).

Kekurangan : Pelayanan beberapa CS yang kurang ramah dan kurang komunikatif terhadap customer.

2. QCD Technology

QCD Technology (Singapore) Pte Ltd merupakan salah satu Apple Authorized Service bagian dari QCD Group, yang beroperasi di Singapura, Malaysia, Indonesia dan Filipina. QCD Technology (Singapore) Pte Ltd didirikan pada Agustus 1995 sebagai penyedia sistem dan layanan TI. Dengan lebih dari 20 tahun pengalaman melayani sistem dan produk TI, perusahaan kami telah bekerja dengan banyak merek terkemuka di industri termasuk Apple, Compaq, Fujitsu, HP, dll.

Berikut data informasi yang ZappleTeams kumpulkan tentang QCD Technology :

Alamat             : Mangga Dua Mall Lantai 1 # 25BC, Jl Mangga Dua Raya, Jakarta 10730

Telp.                 : (021) 62200766

Jam operasi     : Senin - Jumat pukul 10.00-18.00, Sabtu pukul 10.00-15.00

Official website : qcd-tech.com

Rating Google : 3,1 (88 ulasan google)

Berdasarkan ulasan pada google review kami mendapati data review seperti berikut : 

Kelebihan : Waktu pengerjaan lebih cepat dari yang diperkirakan sebelumnya, serta dapat klaim garansi juga 

Kelemahan : Pelayanan yang kurang ramah dari CS nya

3. mitraCare

mitraCare adalah partner resmi (authorized) dari brand Apple, Lenovo, Seagate, WD dan mitraCare AC. mitraCare memiliki beberapa cabang yakni di Jakarta, Medan, Palembang, Bandung, Surabaya, dan Makasar.

Berikut data informasi yang ZappleTeams kumpulkan tentang mitraCare :

Alamat              : Komplek Perkantoran Duta Merlin Blok C No. 6-7, Jl. Gajah Mada No.3-5, RT.2/RW.8, Petojo Utara, Gambir, Jakarta Pusat, DKI Jakarta 10130

Telp                   : (021) 634 7726 atau 0819 3419 5455

Official website : mitracare.com

Rating Google : 3,9 (157 ulasan)

Berdasarkan ulasan pada google review kami mendapati data review seperti berikut : 

Kelebihan : Pengerjaan cukup cepat dan bisa klaim garansi

Kekurangan : Pelayanan CS yang kurang ramah kepada customer

4. Story-i

Story-i adalah Apple Premium Reseller di Indonesia dalam berbagai produk Apple dan aksesoris, perangkat lunak, dan perangkat lain yang terkait dengan Apple produk.

Story-i adalah toko gaya hidup Apple yang lengkap. Tujuan kami adalah untuk memberikan pengalaman kepada pelanggan melalui produk-produk Apple terbaru seperti Komputer Mac dan iMac Series , iPad, iPhone, Apple Watch, termasuk apple aksesoris lainnya. Story-i juga menawarkan pelatihan dan dukungan penjualan untuk pelanggan individu dan perusahaan.

Berikut data dari Story-i yang kami dapat :

Alamat                 : Mall Cipinang Indah, Jl. Raya Kalimalang No.88, RT.18/RW.3, Pd. Bambu, Kec. Duren Sawit, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13420

Jam Operasional : Senin – Minggu buka pukul 10.00-21.00

No Whatsapp      : ‪+62 811-8788-758

Situs web            : https://story-i.com/store-dev/

Rating Google : 4,7 (31 ulasan google)

Kelebihan : Pelayanan yang ramah dan cukup banyak cashback serta diskon

Kelemahan : Tidak banyak ulasan buruk mengenai toko ini

5. Digimap

Digimap adalah Official Apple Premium & Authorized Reseller di Indonesia dan bagian dari PT Mitra Adiperkasa Tbk (MAP Group). Digimap menawarkan produk-produk terbaru dari Apple dan pilihan aksesoris Apple serta aksesoris lainnya untuk melengkapi produk Apple Anda. Pelatihan dan pelayanan IT juga tersedia sesuai kebutuhan, diberikan oleh spesialis Apple kami yang siap memberikan saran dan tips penggunaan untuk mempermudah pengalaman belanja Anda di Digimap. 

Berikut data dari Digimap yang kami dapat :

Alamat                 : Jl. Puri Agung, Puri Indah, Kembangan Selatan, RT.1/RW.2, Jakarta Barat, 11610

Jam Operasional : Senin – Minggu buka pukul 10.00-22.00

No Telfon              : 02158357213

Situs web              : https://digimap.co.id/

Rating Google       : 4,7 (38 ulasan google)

Kelebihan : Pelayanan yang ramah, tempat yang bersih dan juga harga yang kompetitif

Kelemahan : Beberapa staff kurang paham dengan permasalahan customer tetatpi tidak banyak ulasan buruk mengenai toko ini

Nah, itu tadi sedikit informasi mengenai Review Apple Authorized Service Centre di Jakarta. Jika anda memiliki masalah dengan perangkat anda, anda bisa menghubungi kami melalui social media kami di Instagram dan Facebook Zapplerepair atau bisa hubungi kami di  021-26081043 (Office) atau 0877-8885-5868 melalui WhatsApp. Anda juga bisa langsung datang ke outlet-outlet kami.

Semoga artikel ini membantu!