Kenapa iWatch Gagal Melakukan Pairing dengan iPhone atau iPad?

Kenapa iWatch Gagal Melakukan Pairing dengan iPhone atau iPad?

Gambar 1. Salah satu cara agar tidak gagal pairing adalah dengan klik.

Masalah umum yang sering ditemui pada iWatch atau Apple Watch adalah gagal pairing (menghubungkan iWatch dengan device lain). Hal ini tentu mengganggu aktivitas ZappleFriends. Lalu, apa penyebab iWatch gagal pairing?  iWatch gagal pairing dikarenakan aktivasi lock Apple masih menyala atau ON di iWatch.

Ada beberapa cara yang dapat dilakukan untuk membuat iWatch berhasil pairing dengan device lain, yaitu :

1. Lakukan Unpair iWatch

2. Hilangkan Apple iWatch dari iCloud dengan klik "Remove From Account"

3. Apabila kedua cara di atas tidak berhasil, maka Anda perlu mengganti logicboard iWatch.

 

Menemukan masalah pada produk Apple lainnya, dan butuh tempat service terpercaya ? Zapplerepair solusinya!  Silahkan hubungi WhatsApp kami di 0877-0186-8855 (Office) atau sosial media kami lainnya. 
Sampai jumpa di artikel berikutnya.