Cara Menghubungi Apple Indonesia

Cara Menghubungi Apple Indonesia

Apple Support.

Mengalami masalah error ataupun kerusakan pada perangkat yang kita miliki tentu merupakan hal yang lumrah yang pernah kita alami. Tidak terkecuali pada produk Apple. Jika perangkat Apple kalian mengalami masalah atau error dan tidak tau harus bertanya atau mencari solusi dimana, kalian bisa langsung saja untuk menghubungi Apple. Bagaimana caranya? Nah, yuk simak artikel berikut

Cara Menghubungi Apple Indonesia

pertama, buka https://getsupport.apple.com/products

Kemudian, pilih produk apa yang kamu ingin tanyakan ke Apple Support

Lalu kamu bisa melakukan beberapa hal berikut untuk dapat terhubung dengan pihak Apple langsung

1. Sign in dengan Apple ID kamu jika kamu punya

2. Kamu bisa langsung pakai chat akan terhubung langsung dengan Apple Support

3. Atau kamu bisa menjadwalkan untuk ditelepon langsung dengan Apple Support, akan tetapi jika kalian berminat untuk dtelepon, hal ini hanya ada di weekdays, dan kamu bisa juga dapat menjadwalkan akan dapat dihubungi di jam dan hari kapannya. 

Nah itu tadi Bagaimana Cara Menghubungi Apple Indonesia.

Jika anda memiliki masalah dengan perangkat anda, anda bisa menghubungi kami melalui social media kami di Instagram dan Facebook Zapplerepair atau bisa hubungi kami di  021-26081043 (Office) atau 0877-8885-5868 melalui WhatsApp.

Anda juga bisa langsung datang ke kantor kami di :

Kantor Pusat : Jl. Jembatan 3 Raya Ruko 11J, Jakarta Utara.

Jakarta Selatan : Jl. Mampang Prapat Raya No. 24C, Jakarta Selatan

Semarang : Jl. Industri 2 LIK No. 80-81, Genuk, Kota Semarang

 

Semoga artikel ini membantu!